Inilah Peran Javier Zanneti, Sosok Kunci di Balik Kedatangan Timnas Argentina ke Indonesia

Kedatangan Timnas Argentina ke Indonesia tak terlepas dari peran berbagai pihak, salah satunya Javier Zanneti.

Nurkamal
Sabtu, 27 Mei 2023 | 08:45 WIB
Inilah Peran Javier Zanneti, Sosok Kunci di Balik Kedatangan Timnas Argentina ke Indonesia
Inilah Peran Javier Zanneti, Sosok Kunci di Balik Kedatangan Timnas Argentina ke Indonesia

Suara Denpasar – Kedatangan timnas Argentina ke Indonesia tak terlepas dari peran berbagai pihak, tentunya yang paling utama adalah PSSI sebagai pelopor sepakbola di Indonesia.

Timnas Argentina yang nantinya datang ke Indonesia dalam rangka pertandingan persahabatan atau lebih dikenal dengan istilah FIFA Matchday pada 19 Juni 2023 mendatang. Laga tersebut akan diselenggarakan di Gelora Bung Karno Stadium.

Selain PSSI, pihak-pihak yang memiliki peran hingga berhasil mendatang timnas Argentina disebutkan ada 2 nama oleh Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.

Dilansir Suara Denpasar dari laman instagram @suara.garuda, Sabtu (27/5/2023), ungkapan Erick Thohir dalam proses mendatangkan timnas Messi CS.

Baca Juga:FIFA Unggah Head to Head Timnas Indonesia Vs Argentina di IG: Duel Pratama Arhan Vs Lionel Messi

“Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengungkapkan proses mendatangkan Argentina untuk menghadapi timnas Indonesia di FIFA Matchday Juni 2023,” tulis @suara.garuda.

 “Jadi kalau ditanya soal prosesnya, kami kontak langsung dengan Argentina,” kata Erick Thohir seperti yang disebutkan oleh akun @suara.garuda.

“Saya terima kasih juga sama Christina, dia teman saya lama di Italia. Saya minta tolong juga ke Javier Zanetti, eks Inter Milan juga, jadi ada pihak ketiga,” tambahnya.

Kedatangan timnas Argentina ke Indonesia ini, menurut Erick Thohir bisa menjadi momentum kebangkitan dan proses belajar para pemain Timnas Indonesia untuk menjadi lebih hebat. (*/Dinda)

Baca Juga:Erick Thohir Sebut Nama Suksesor yang Ajak Timnas Argentina ke Indonesia, Bukan Main Ternyata....

Olahraga

Terkini

Viral seorang pendaki gunung menangis saat sampai di puncak Gunung Rinjani, Lombok, NTB. Da terharu bisa menuntaskan pendakian di gunung tertinggi nomor 3 di Indonesia itu.

Lifestyle | 12:34 WIB

Anies Baswedan dan Sandiaga Uno menjadi pasangan yang menang pada Pilgub DKI Jakarta tahun 2017.

News | 12:15 WIB

Sebagai bentuk apresiasi Ganjar Pranowo untuk produk lokal, brand kemeja asal Pekalongan pun mendapat promosi gratis di instagram orang nomor 1 di Jawa Tengah tersebut.

Lifestyle | 12:00 WIB

Yang menarik, unggahan ini banyak dikomentari netizen dari Malaysia. Mereka juga ingin menjiplak, agar UU seperti itu diberlakukan di Malaysia juga.

Lifestyle | 11:38 WIB

Pencipta lagu sekaligus penyanyi kondang dan mantan kekasih Happy Asmara, Denny Caknan dan Bella Bonita dikabarkan menjalin hubungan spesial.

Lifestyle | 11:33 WIB

Penyanyi dangdut cantik tanah air Happy Asmara mendoakan sang mantan kekasihnya Denny Caknan bahagia dengan pasangan barunya.

Lifestyle | 11:16 WIB

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengatakan dirinya mengusung percepatan pembangunan bukan mengubah arah pembangunan.

News | 11:10 WIB

Viral seorang jamaah haji lansia asal Majalengka meminta turun dari pesawat karena ingat belum memberi makan ayam peliharaannya.

Lifestyle | 10:29 WIB

Aktor Maxime Bouttier kini sedang dikabarkan dekat dengan Luna Maya.

Lifestyle | 09:32 WIB

Setelah sekian lama tak ada kabar sedang menjalin hubungan dengan seseorang, Luna Maya akhirnya kini menggandeng sesosok aktor muda tampan, Maxime Bouttier.

Lifestyle | 08:35 WIB

Hal ini disampaikan Anies saat menghadiri hari pertama Formula E Jakarta 2023 di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (3/6/2023).

Metropolitan | 14:25 WIB

Kepada awak media, eks Gubernur DKI ini mengaku tak diundang hadir ke ajang balap mobil listrik internasional itu.

Metropolitan | 13:39 WIB

Menurut informasi yang diperoleh Suara.com, Anies sengaja untuk membeli tiket guna menyaksikan balap mobil.

Metropolitan | 12:57 WIB

Sementara, di tahun 2023 ini Ketua Pelaksana Ananda Mikola berhasil menggandeng Pertamina dan anak usahanya, Pertamina Renewable Diesel.

Metropolitan | 12:28 WIB

Gatot mengatakan, sebelum terbakar mobil tersebut menabrak sebuah kontainer yang melaju searah di dalam Tol tersebut.

Metropolitan | 12:25 WIB

Menurut dokter, merangkak memang menjadi bagian yang dibutuhkan bagi tumbuh kembang sang bayi.

Gosip | 14:42 WIB

Namun warganet menilai Nikita Mirzani butuh pengakuan dan belum move on dari Antonio Dedola.

Gosip | 14:16 WIB

Sementara Ria Ricis ingin anaknya jadi balerina karena Moana termasuk bayi tomboi.

Gosip | 13:55 WIB

Mulan Jameela menuntut keterbukaan terhadap Maia Estianty.

Gosip | 13:44 WIB

Meski sudah jadi tersangka, Steven hingga kini belum juga ditahan dan tak ada kelejasan mengenai kasus yang merugikan Jessica Iskandar hingga Rp9,8 miliar.

Gosip | 13:42 WIB
Tampilkan lebih banyak