War Tiket! Kedatangan Argentina ke Indonesia Akan Lebih Booming dari Coldplay? Erick Thohir: 'Bersejarah'

Kedatangan timnas Argentina ke Indonesia semakin membuat para netizen gak sabar menanti. Laga persahabatan Indonesia kontra Argentina ini akan digelar pada 19 Juni 2023 mendatang di Gelora Bung Karno Stadium, Jakarta.

Nurkamal
Kamis, 25 Mei 2023 | 21:00 WIB
War Tiket! Kedatangan Argentina ke Indonesia Akan Lebih Booming dari Coldplay? Erick Thohir: 'Bersejarah'
War Tiket! Kedatangan Argentina ke Indonesia Akan Lebih Booming dari Coldplay? Erick Thohir: 'Bersejarah'

Suara Denpasar – Kedatangan timnas Argentina ke Indonesia semakin membuat para netizen gak sabar menanti. Laga persahabatan Indonesia kontra Argentina ini akan digelar pada 19 Juni 2023 mendatang di Gelora Bung Karno Stadium, Jakarta.

Dalam pertemuan yang dilakukan di kantor PSSI, Erick Thohir selaku Ketua Umum PSSI kepada rekan-rekan media yang hadir membahas tentang kedatangan timnas Argentina ke Indonesia.

Bicara soal mekanisme tiket untuk bisa menonton laga yang sangat dinantikan netizen dan masyarakat tersebut, seorang wartawan bertanya kepada Erick Thohir tentang besaran tiket yang akan dijual.

“Bagaimana soal mekanisme penjualan tiket, berapa harganya?” tanya seorang wartawan kepada Erick Thohir yang dikutip Suara Denpasar, Kamis (25/5/2023).

Baca Juga:CEK FAKTA: Eks PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto Resmi Jadi Pemain Lokal Baru PSM Makassar?

“Berapa puluh ribu yang dijual?” lanjut wartawan tersebut.

Wartawan tersebut pun kembali menjelaskan perbandingan antara kedatangan Coldplay yang animonya sangat tinggi di Indonesia.

“yang pasti kalau ticketing, kok saya yakin lebih booming dari Coldplay, betul?” Jelas Erick Thohir disambut tepuk tangan oleh awak media dan peserta rapat yang hadir di ruangan kantor PSSI tersebut.

Menurut Erick Thohir, datangnya timnas Argentina ke Indonesia belum tentu dalam masa 20-30 tahun mendatang bisa kembali lagi.

“Ini pertandingan bersejarah. Ini mental yang dibangun gitu.” Ujar Erick Thohir.

Baca Juga:Dilepas Persib Bandung, Bek Rp1,74 Miliar ini Dikabarkan Berlabuh ke PSIS Semarang

“Indonesia, sepakbolanya mau bangun dari tidur,” Tambahnya. (Rizal/*)

Olahraga

Terkini

Gosip kedekatan Luna Maya dan Maxime Bouttier sepertinya tak ada habisnya.

Lifestyle | 08:45 WIB

Terbongkarnya alasan Nikita Mirzani "menghukum" anaknya tersebut tentu akan menambah panjang perseteruan mereka

Lifestyle | 08:33 WIB

Dulu saat masih muda, Kuwu Edan terbilang anak yang nakal

Lifestyle | 08:21 WIB

Dikabarkan dekat dan sedang menjalin asmara, hubungan Maxime Bouttier dan Luna Maya nampaknya makin manis.

Lifestyle | 08:15 WIB

Dedi Mulyadi namanya makin mendapat hari warga Jawa Barat

Lifestyle | 08:14 WIB

Teks sastra klasik seperti Ramayana, Mahabharata, dan Sudamala diterjemahkan ke dalam gambar-gambar dramatik yang memberi efek artistik

Lifestyle | 08:09 WIB

Perseteruan antara Ahmad Dhani dan Once telah menemukan titik terangnya pasca pertemuan keduanya terjadi di Gedung Kementerian Hukum dan HAM (kemenkumham) beberapa bulan silam, membahas tentang kisruh persoalan royalti lagu dari Ahmad Dhani kepada Once.

Lifestyle | 07:50 WIB

Hubungan Luna Maya dan Maxime Bouttier tampaknya makin dekat dan menuju ke langkah yang lebih serius.

Lifestyle | 07:25 WIB

Persebaya Surabaya semakin serius dalam persaingan menuju gelar juara Liga 1 musim depan. Usai hanya bertengger di papan tengah klasemen musim lalu, kini Persebaya Surabaya dikabarkan tengah merombak pemain demi memuaskan hasrat para Bonek Mania yang rindu gelar juara.

Olahraga | 07:10 WIB

Belum lama ini Persib Bandung resmi mendatangkan pemain asing asal Spanyol, Tyranno Del Pino sebagai punggawa anyar. Seolah ingin membangun Spanyol connection, kali ini Persib dikabarkan kedatangan satu lagi pemain asing baru juga asal Spanyol yang merupakan legenda hidup klub FC Barcelona.

Olahraga | 06:55 WIB

Anies mengaku mendukung Mitch Evans karena merupakan pemenang dari Formula E Jakarta 2022 lalu.

Metropolitan | 18:04 WIB

Anies meyakini Jakpro dan panitia penyelenggara tahun 2024 bisa mengambil keputusan terbaik untuk ajang balap mobil listrik ke depannya.

Metropolitan | 17:50 WIB

Hal ini disampaikan Anies saat menghadiri hari pertama Formula E Jakarta 2023 di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (3/6/2023).

Metropolitan | 14:25 WIB

Kepada awak media, eks Gubernur DKI ini mengaku tak diundang hadir ke ajang balap mobil listrik internasional itu.

Metropolitan | 13:39 WIB

Menurut informasi yang diperoleh Suara.com, Anies sengaja untuk membeli tiket guna menyaksikan balap mobil.

Metropolitan | 12:57 WIB

Nikita Mirzani unggah foto kenakalan Lolly dengan bekas merah di leher dan konsumsi minuman beralkohol.

Gosip | 09:40 WIB

Saat masih kecil Joshua populer sebagai penyanyi cilik.

Gosip | 09:30 WIB

Nikita Mirzani bongkar penyebab pelipis mata Lolly terdapat bekas luka, karena terjatuh dari lantai 3 ketika berusaha kabur dari rumah.

Gosip | 09:00 WIB

Acara ini diselenggarakan di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta Pusat pada Sabtu (24/6/2023).

Gosip | 09:00 WIB

Suami Dian Sastrowardoyo punya streotip perempuan cantik harus berambut panjang.

Gosip | 08:45 WIB
Tampilkan lebih banyak