Diduga Depresi Karena Kehabisan Uang di Bali, Bule Perempuan Asal Jerman Lakukan Aksi 18 Plus

Seorang warga negara asing (WNA) perempuan viral di Bali lantaran lakukan aksi 18 plus atau telanjang bulat di pertujukan tari-tarian di Puri Saraswati Ubud, pada Senin (22/5/2023).

Rovin Bou
Kamis, 25 Mei 2023 | 15:00 WIB
Diduga Depresi Karena Kehabisan Uang di Bali, Bule Perempuan Asal Jerman Lakukan Aksi 18 Plus
Tangkap layar video Darja Tuschinski saat diamankan petugas Puri Saraswati Ubud

Suara Denpasar - Seorang warga negara asing (WNA) perempuan viral di Bali lantaran lakukan aksi 18 plus atau telanjang bulat di pertujukan tari-tarian di Puri Saraswati Ubud, pada Senin (22/5/2023).

WNA tersebut bernama Darja Tuschinski (28), berjenis kelamin perempuan asal Jerman.

Saat sedang pertunjukan, Darja Tuschinski berjalan masuk tanpa busana dan merusak pintu tempat pertunjukan tari itu berlangsung. Ia kemudian ikut menari bersama para penari di panggung. 

Pecalang dan petugas setempat langsung sigap mengamankan Darja Tuschinski karena telah mengganggu jalannya pertunjukan itu.

Baca Juga:Viral, Inilah Kisah Wanita Cantik Punya 2 Suami Hidup Rukun dalam Satu Atap hingga Ritual Mandi Kembang

Berdasarkan beberapa keterangan saksi, mengatakan Darja Tuschinski masuk pada saat pagelaran tari-tarian di stage Puri Saraswati sedang berlangsung.

Kemudian Darja Tuschinski datang ke stan tiket dan ribut dengan petugas penjaga tiket. Dia memaksa masuk kemudian membuka pakaian lalu berjalan ke atas stage atau tempat pertujukan. Ia pun langsung diamankan.

Setelah dilakukan pemeriksaan Darja Tuschinski tinggal di Ubud Bungalow. Dia diduga mengalami gangguan jiwa karena selama di Ubud Bungalow, Darja Tuschinski sering telanjang sambil berjalan jalan di areal villa. 

Saat ini Darja Tuschinski sudah berada di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Bangli untuk dilakukan pemeriksaan dan perawatan. Dilaporkan bahwa saat ini kondisi Darja Tuschinski semakin membaik.

Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol Stefanus Satake Bayu setianto mengatakan berdasarkan laporan yang diterima, Darja Tuschinski sering berpindah-pindah tempat. 

Baca Juga:Viral Wanita Mirip Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika Terlihat Berduaan Dengan Pria di Hotel

"Orang asing atas nama Darja Tuschinski mengalami gangguan kejiwaan atau depresi. Keberadaannya di Bali, sudah tidak memiliki uang untuk tinggal di Bali. Dia menginap pindah - pindah tempat dan tidak mau membayar," terang Satake kepada Suara Denpasar ketika dihubungi melalui telepon seluler, Kamis, (25/5/2023).

Saat ini Darja Tuschinski sudah berada di RSJ Bangli untuk mendapatkan perawatan medis.(*/Ana AP)

Bali

Terkini

Pantas Dedi Mulyadi mengkritik para pemimpin di Jawa Barat. Terutama kepada Gubernur Jabar, Ridwan Kamil hingga Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika.

News | 14:50 WIB

Persib Bandung dalam menatap kompetisi Liga 1 2022/2023 tercatat telah mendatangkan sejumlah pemain baik itu lokal maupun asing.

Olahraga | 14:45 WIB

Kiper keturunan Indonesia Cyrus Margono ternyata sudah memiliki Kartu Tanda Penduduk atau KTP.

Olahraga | 14:29 WIB

Persebaya telah memulai CT mereka di salah satu pantai Yogyakarta sejak Senin (5/6/2023)

Olahraga | 14:23 WIB

PSIS Semarang telah memulai sesi latihan untuk mempersiapkan skuad jelang Liga 1 2023/2024.

Olahraga | 14:00 WIB

Inara Rusli berharap agar sidang mediasi pertamanya dengan Virgoun berjalan dengan lancar.

Lifestyle | 13:49 WIB

Pemilu 2024 akan menjadi pesta demokrasi yang menarik di Jawa Barat akan hadirnya Ridwan Kamil dan Dedi Mulyadi.

News | 13:45 WIB

Gegara anak cantiknya, Atasya Yasmine, doyan flexing atau pamer, rumah pejabat Bea Cukai, Andhi Pramono digeledah KPK.

News | 13:37 WIB

Ernando Ari, kiper Persebaya Surabaya yang menjadi salah satu pemain langganan Timnas Indonesia sukses mencuri perhatian pecinta sepakbola.

Olahraga | 13:36 WIB

Dalam sebuah tangkapan layar yang diunggah akun gosip, tampak apabila Fuji maupun Thariq Halilintar saling unfollow akun IG.

Lifestyle | 13:28 WIB

"Mangkrak karena Anies mengeluarkan Pergub 31 tahun 2022..."

Metropolitan | 13:54 WIB

Dari hasil penipuan PO iPhone si kembar Rihana dan Rihani bawa kabur duit para korban Rp 35 miliar

Metropolitan | 11:47 WIB

Korban bernama Ayu Wandira tewas di tempat usai terlindas roda belakang sebelah kiri kontainer

Metropolitan | 10:57 WIB

Dalam insiden gondola jatuh itu ada 3 korban, satu tewas, satu luka berat dan satu lainnya luka ringan

Metropolitan | 06:21 WIB

Kami harapannya ditahan 2,5 tahun minimal harapan kami. Tapi jaksa penuntut umum telah menerapkan 1,3 tahun, kata Verawati.

Metropolitan | 02:40 WIB

Keluarga Rebecca Klopper sama sekali tidak ada yang muncul selama beredarnya kasus video syur.

Gosip | 14:46 WIB

Sahrul Gunawan mengakhiri status dudanya dengan menikahi perempuan bernama Dine Mutiara.

Gosip | 14:45 WIB

Virgoun berdalih ingin menjaga psikis anak-anak dengan meminimalisir pembahasan tentang perceraian di depan publik.

Gosip | 14:18 WIB

Deddy Corbuzier sukses membuat warganet ngakak dengan filter yang digunakan di TikTok

Gosip | 14:11 WIB

Saat dimediasi, Virgoun minta hak asuh penuh untuk anak-anaknya.

Gosip | 13:56 WIB
Tampilkan lebih banyak