Gibran Rakabuming Ditanya Niat Jadi Gubernur Lampung, Jawabannya Cuma Satu Huruf

Gibran Rakabuming memberikan jawaban saat ditanya ada niat jadi Gubernur Lampung atau tidak.

Mahipal
Minggu, 16 April 2023 | 08:10 WIB
Gibran Rakabuming Ditanya Niat Jadi Gubernur Lampung, Jawabannya Cuma Satu Huruf
Gibran Rakabuming Ditanya Niat Jadi Gubernur Lampung, Jawabannya Cuma Satu Huruf

Suara Denpasar - Gibran Rakabuming memberikan jawaban saat ditanya ada niat jadi Gubernur Lampung atau tidak.

Uniknya, jawaban yang disampaikan Wali Kota Solo itu hanya satu huruf, simpel tidak panjang lebar.

Pertanyaan itu mulanya dilontarkan oleh warganet pemilik akun Twitter @thv_199530, melalui sebuah cuitannya.

"Mas Gibran ada niatan jadi gubernur lampung gak?," tulis sang warganet.

Baca Juga:Memprihatinkan! PSIS Semarang Lepas Pemain Asing di Akhir Liga 1, Begini Kata Yoyok Sukawi

Kemudian tak disangka-sangka Gibran langsung meretweet cuitan tersebut dan membalasnya.

Gibran Rakabuming menyampaikan bahwa dirinya tidak ada niat untuk jadi Gubernur Lampung, jawaban itu hanya disampaikan dengan satu huruf.

"G," jawab Gibran melalui akun @gibran_tweet, dikutip Suara Denpasar pada Sabtu, (15/4/2023).

Jawaban Gibran Rakabuming itu viral hingga sudah dilihat oleh 159 ribu pengguna twitter, disukai 1,3 ribu orang dan dibanjiri 155 komentar.

Warganet ramai-ramai mengomentari jawaban dari Wali Kota Solo itu.

Baca Juga:Panser Biru dan Snex Wajib Catat! Janji Yoyok Sukawi untuk PSIS Semarang di Musim Depan

"Gak nolak maksudnya Mas," tulis akun @call_nixon.

"Gubernur Jabar mas? Duet sama mas Kaesang yang jadi walikota Depok," tulis akun @narkosun menimpal. (Rizal.*)

REKOMENDASI

BERITA TERKAIT

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak