Sempat Mengeluh, Persija Jakarta Resmi Perpanjang Thomas Doll di Kursi Kepelatihan

Sempat gegerkan public lantaran kirimkan signal akan hengkang dari Persija Jakarta. Kini, Thomas Doll resmi memperpanjang kontrak di macan kemayoran

Ana AP
Sabtu, 25 Maret 2023 | 17:30 WIB
Sempat Mengeluh, Persija Jakarta Resmi Perpanjang Thomas Doll di Kursi Kepelatihan
Sempat Mengeluh, Persija Jakarta Resmi Perpanjang Thomas Doll di Kursi Kepelatihan (Laman Persija Jakarta)

Suara Denpasar – Sempat gegerkan public lantaran kirimkan signal akan hengkang dari Persija Jakarta. Kini, Thomas Doll resmi memperpanjang kontrak di macan kemayoran.

Dilansir dari akun Instagram Persija Jakarta @persija, pihak management mengumumkan perpanjangan kontrak bagi pelatih berlisensi Pro UEFA tersebut.

“Persija Jakarta resmi memperpanjang kontrak pelatih kepala Thomas Doll,” tulis @persija dilansir Suara Denpasar, Sabtu (25/3/2023).

“Thomas Doll dipastikan akan menangani Macan Kemayoran hingga 2025,” imbuh @persija pada kolom caption.

Baca Juga:Innalillahi! Syabda Perkasa Belawa, Atlet Thomas Cup 2022 Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang

Bertahannya Thomas Doll dalam menangani Persija Jakarta disambut baik oleh jackmania.

“Keputusan yang tepat,” komentar akun @jaya_maulana93

“mantep, tinggal rombak pemain asing asal jangan kudy,” komentar akun @egaaaaaprl

“LANGSUNG SATSET,” komentar akun @jakartafootball12.

Sebelumnya, melansir dari laman resmi klub Thomas Doll sempat mengeluhkan kesulitannya dalam menangani Persija Jakarta selama liga 1 ini.

Baca Juga:Sempat Berseteru dengan Shin Tae Yong, Thomas Doll Lagi-lagi Salahkan Timnas Indonesia Usai Performa Persija Menurun

Ia mengaku fisik dan pikirannya sudah dibuat pusing dengan berbagai masalah yang dihadapi, terlebih pascatragedi Kanjuruhan.

Doll menceritakan kesulitan yang dialami Persija selama musim Liga 1 2022/2023, hingga sulitnya Persija merebut posisi puncak klasemen.

“Sampai sekarang kami memiliki banyak situasi yang perlu ditangani, seperti pemain asing yang sering absen dan pemain Timnas sering pergi,” ucap Thomas Doll.

Bersamaan dengan hal tersebut, sejumlah akun fanbase sepakbola seperti @teransfer menyebut Thomas Doll akan hengkang dari kursi kepelatihan di Persija.

“Mengeluh sudah capek, Thomas Doll kirim signal hengkang dari Persija?,” tulis akun @teransfer pada kolom caption.

Sementara itu bila melihat dari transfermarkt, Thomas Doll telah dikontrak oleh Persija hingga 30 Juni 2025 mendatang. (*/Ana AP)

Olahraga

Terkini

Artis papan atas Indonesia, Luna Maya sedang dikabarkan dekat dengan aktor tampan, Maxime Bouttier.

Lifestyle | 10:15 WIB

Usai perhelatan SEA Games 2023, perempuan cantik Kamboja, Phyadeth Rotha menjadi idola baru warganet Indonesia. Bahkan, tak sedikit warganet yang menjodohkan Phyadeth Rotha dengan punggawa Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan

Lifestyle | 09:30 WIB

Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll dikabarkan sudah memperkenalkan pemain baru, yakni Raphael Obermair sebagai punggawa anyar macan kemayoran.

Olahraga | 07:52 WIB

Tak hanya berperan dalam Timnas Indonesia senior, Persib Bandung juga aktif dalam mengirimkan pemain-pemainnya untuk Timnas Indonesia kelompok umur

Olahraga | 06:40 WIB

Menko Polhukam Mahfud MD beberkan pendapatnya terkait pesta demokrasi atau Pemilu di Indonesia. Ia menyebut, Pemilu pasti curang, tetapi ia tidak setuju adanya penundaan Pemilu.

News | 06:15 WIB

Marc Klok adalah salah satu gelandang Persib Bandung yang merupakan pemain naturalisasi, PSM Makassar adalah klub pertamanya di Indonesia

Olahraga | 04:29 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, diundang oleh CEO MNC Grup, Hary Tanoesoedibjo dalam acara MNC Forum LXX (70) di Jakarta Concert Hall, INews Tower, Senin 29 Mei 2023.

News | 04:00 WIB

Teddy Tjahjono tidak lagi menjabat sebagai direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PT PBB).

Olahraga | 03:56 WIB

Menjelang Pilkada 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Situbondo, Jawa Timur akan menerima dana hibah sekitar Rp36 miliar

News | 22:56 WIB

Haji Faisal akhirnya membuka suara setelah anaknya, Fadly Faisal terus dituding menyembunyikan Rebecca Klopper.

Lifestyle | 21:59 WIB

"Di berbagai tempat yang lalu lalu seperti pengalaman saya, memang ada suatu daerah yang membuat kekacauan (tawuran) biar transaksi (narkotika) itu berjalan aman,"

Metropolitan | 09:31 WIB

"Sudah ditetapkan sebagai tersangka penyebab kecelakaan."

Metropolitan | 00:25 WIB

Saat itu terduga pelaku Sukron masih sempat meminta maaf, dan mau bertanggung jawab.

Metropolitan | 18:58 WIB

Di area UI, Beam Rover beroperasi pada pukul 05.0023.00 WIB.

Metropolitan | 18:00 WIB

Dengan dibentuknya Satgas Terpadu Penilaian Gedung dan Nongedung, diharapkan kita dapat bersama-sama mengurangi risiko gempa bumi," ujar Heru.

Metropolitan | 17:13 WIB

Bebi Silvana menangis saat curhat soal tudingan pelakor terhadap dirinya dan mendiang istri kedua Opick.

Gosip | 10:35 WIB

Keluarga aktor Benedict Cumberbatch sampai ketakutan.

Gosip | 10:15 WIB

Rebecca Klopper memang tidak muncul ke publik setelah video syur mirip dirinya viral.

Gosip | 10:05 WIB

Indra Bekti dan Aldila Jelita sudah resmi bercerai. Anak-anaknya kini diasuh oleh sang mantan istri.

Gosip | 09:50 WIB

Putri Anne, istri Arya Saloka diduga semakin mantap lepas hijab.

Gosip | 09:16 WIB
Tampilkan lebih banyak