CEK FAKTA: Krisis Kiper Timnas, Mendadak Emil Audero Tiba di Indonesia Urus Dokumen Naturalisasi, Nadeo Absen 9 Bulan?

Cek fakta, Timnas Indonesia disebut krisis kiper lantaran Nadeo Argawinata Cedera hingga Emil Auder mendadak mengurus dokumen naturalisasi.

Khoirul Rizal
Senin, 13 Februari 2023 | 08:28 WIB
CEK FAKTA: Krisis Kiper Timnas, Mendadak Emil Audero Tiba di Indonesia Urus Dokumen Naturalisasi, Nadeo Absen 9 Bulan?
CEK FAKTA: Krisis Kiper Timnas, Mendadak Emil Audero Tiba di Indonesia Urus Dokumen Naturalisasi, Nadeo Absen 9 Bulan? (youtube Kreator Bola)

Suara Denpasar - Berita heboh beredar, Emil Audero Mulyadi disebut mendadak ke Indonesia mengurus proses naturalisasinya.

Itu menyusul krisis penjaga gawang Timnas karena kiper utama Timnas Indonesia senior dikabarkan absen 9 bulan karena cedera.

Berita tersebut diviralkan akun youtube Kreator Bola dengan judul 'Dapat Mukjizat Bela Timnas!! Emil Audero Tiba di Indonesia Demi Urus Dokumen Naturalisasi' yang diunggah pada (9/2/2023).

Tidak hanya itu, bahkan Kiper Bali United diklaim absen berbulan-bulan lantaran menderita cedera.

Baca Juga:Nyaris 5.000 Orang Tandatangani Petisi Dugaan Penipuan Konser Musik Musikologi

'Sudah Tiba di Jakarta. Nadeo Absen 9 Bulan Karna Cedera. Emil Mendadak Urus Naturalisasi Usai Timnas Krisis Kiper' tulis thumbnail di sampul video dengan durasi 3 menit 12 detik itu.

Lantas apakah hal tersebut benar?

CEK FAKTA

Kabar mengenai Emil Audero mengurus dokumen naturalisasi belum dapat dibuktikan kebenarannya.

Pasalnya sang kiper keturunan Indonesia - Italia itu menolak naturalisasi PSSI lantaran impiannya bergabung bersama Timnas Italia di Piala Dunia.

Baca Juga:Melalui Program NCP Puluhan Mahasiswa Australia Pelajari Industri Hijau di Tanah Air

Kemudian fakta yang menyebut Nadeo Argawinata mengalami cedera merupakan hoax pasalnya Nadeo baru saja tampil di putaran kedua Liga 1.

Sedangkan foto yang dipasang oleh kreator di video viral tersebut merupakan foto Nadeo saat cedera di Piala AFF kala kontra Filipina (2/1/2023).

Emil Audero saat ini diketahui juga tidak berada di Indonesia. Jadi sudah dapat simpulkan berita tersebut merupakan konten yang menyesatkan atau hoax.***

Olahraga

Terkini

Aktor muda Maxime Bouttier santer disebut-sebut sebagai calon suami Luna Maya.

Lifestyle | 11:00 WIB

Aktris Luna Maya sedang santer dikabarkan akan menikah dengan aktor Maxime Bouttier.

Lifestyle | 10:20 WIB

Aktris cantik Luna Maya dikabarkan akan segera menikah dengan Maxime Bouttier.

Lifestyle | 09:59 WIB

Kabar buruk bagi Sandy Walsh menjelang pertandingan FIFA Matchday antara Timnas Indonesia melawan Palestina dan Argentina pada 14 dan 19 Juni mendatang.

Olahraga | 08:00 WIB

Beredar kabar yang heboh di sosial media yang menyebutkan bahwa sriker Liverpool telah resmi merapat ke Persija Jakarta. Pemain yang dimaksud ialah Roberto Firmino.

Olahraga | 07:45 WIB

Persija Jakarta secara mengejutkan dikabarkan telah resmi menjalin kerja sama dengan satu pemain baru pada bursa transfer musim ini.

Olahraga | 07:33 WIB

Sandy Walsh dikabarkan terancam gagal debut karena mengalami cedera saat pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia.

Olahraga | 07:29 WIB

Ketua Umum PSSI Erick Thohir telah mendarat di Jerman, pada Rabu (7/6/2023) malam WIB untuk mencari dirtek baru pengganti Indra Sjafri.

Olahraga | 06:46 WIB

Inara Rusli ngaku ingin beli 'baju dinas', sebuah istilah untuk pakaian tertentu bagi wanita yang umumnya dipakai di dalam rumah atau kamar.

Lifestyle | 06:41 WIB

Kiper Persebaya Ernando Ari, kini dirinya semakin hangat jadi perbincangan publik belakangan ini.

Olahraga | 06:24 WIB

"Korban sempat melawan tetapi rekan pelaku datang untuk menghadapinya."

Metropolitan | 10:57 WIB

Perangkat lunak penunjang Jakarta Smart City ini disebut akan memiliki perbedaan dengan versi sebelumnya.

Metropolitan | 10:32 WIB

"Diduga tidak diberikan jalan, seorang sopir ambulans pukul sopir dump truk di Pademangan," tulis @lensa_berita_jakarta.

Metropolitan | 00:10 WIB

Korban sudah ditemui dan diarahkan untuk buat laporan, namun sampai sekarang belum datang untuk membuat laporan, kata Wahyudi.

Metropolitan | 19:52 WIB

Rencana pembukaan blokade trotoar di depan Kedubes AS disampaikan oleh Kepala Pusat Data dan Informasi Dinas Bina Marga DKI, Wiwik Wahyuni.

Metropolitan | 19:36 WIB

Mediasi antara Virgoun dan Inara dinyatakan gagal sehingga lanjut ke persidangan.

Gosip | 11:13 WIB

Artis Nikita Mirzani bereaksi usai sang anak, Laura Meizani Nasseru Arsy alias Lolly mohon-mohon agar dirinya membayar tagihan sekolahnya di Inggris.

Gosip | 10:51 WIB

Putri Ariani tidak hanya pandai menyanyi, tetapi juga memiliki suara yang sangat merdu ketika membaca Al-Quran braille.

Gosip | 10:38 WIB

Operasi pengangkatanselkanker payudara Nunung Srimulat di RS Medistra, Jakarta pada6 Juni2023 berjalan lancar.

Gosip | 10:32 WIB

Tasyi Athasyia diduga menahan gaji mantan karyawannya lantaran dinilai keluar secara tidak baik-baik.

Gosip | 10:15 WIB
Tampilkan lebih banyak