Rumor Liga 1, Legenda Persib Bandung Asal Majalengka Ancam Posisi Rahmad Darmawan di RANS Nusantara? Reuni Makan Konate

Djadjang selama ini dikenal sebagai pelatih yang banyak menangani Persib Bandung dari kelompok umur sampai senior.

Putra Bara
Rabu, 01 Februari 2023 | 10:17 WIB
Rumor Liga 1, Legenda Persib Bandung Asal Majalengka Ancam Posisi Rahmad Darmawan di RANS Nusantara? Reuni Makan Konate
Rumor Liga 1, Legenda Persib Bandung Asal Majalengka Ancam Posisi Rahmad Darmawan di RANS Nusantara? Reuni Makan Konate (/Foto IG @makankonate)

Suara Denpasar- Nama Legenda Persib Bandung asal Majalengka yakni Djadjang Nurdjaman yang kini tengah menganggur mulai dikaitkan dengan RANS Nusantara FC.

Rumor ini berkembang seiring dengan performa tim milik Raffi Ahmad ini yang kalah bersaing dengan kontestan lainnya.

Hingga saat ini RANS Nusantara menjadi ladang poin bagi lawan-lawannya di BRI Liga 1.

Posisi Rachmad Darmawan sebagai pelatih di RANS Nusantara kini tengah jadi sorotan lantaran belum mampu membawa pasukannya aman dari zona papan bawah.

Baca Juga:Bambang Pamungkas Hingga Azrul Ananda Tersingkir dari Bursa PSSI, Begini Alasannya

Di tengah sorotan itu, rumor jika mantan pelatih Persib Bandung Djadjang Nurdjaman bakal menggantikan posisi Rachmad Darmawan.

Jika rumor itu benar maka Djadjang akan reuni dengan mantan gelandang Persib Bandung yakni Makan Konate.

Rumor ini mulai berhembus di berbagai lini media sosial seiting adanya kabar pemecatan Rahmad. Rumor ini seperti yang dikabarkan oleh fansbase akun instagram @gozipbola.

Akun ini menyebut jika RANS mengakhiri kerjasama dengan Rahmad Darmawan.

Ditampilkan juga foto bedua antara Makan Konate dengan Djadjang Nurdjaman disertai dengan caption 'Renuni FC Kah?'

Baca Juga:Alasan Nikah di KUA Makin Diminati, Hemat dan Uang Resepsi Bisa Ditabung

Namun hingga saat ini belum ada konfirmasi resmi dari manajemen RANS Nusantara FC terkait dengan kabar tersebut. 

Di laga terakhir tiga hari lalu Rahmad masih meracik skuatnya kala melawan PSM Makassar dengan skor 1-3. Rahmad kembali kalah dalam laga ini. 

Sementara itu Djadjang selama ini dikenal sebagai pelatih banyak menangani Persib Bandung dari kelompok umur sampai senior.

Djadjang yang kini berumur 58 tahun itu sudah menjadi asisten pelatih Persib sejak 1996, kemudian pelatih tim junior.

Dia berkutat dengan kepelatihan Persib Bandung hingga 2007 sebagai pelatih interim.

Berlanjut sebagai pelatih kepala Persib Bandung selama empat tahun, hingga akhirnya menangani PSMS, Persebaya hingga Persikabo. ***

Olahraga

Terkini

Artis cantik Luna Maya sedang ramai diperbincangkan karena disebut sedang menjalin hubungan dengan aktor Maxime Bouttier.

Lifestyle | 06:51 WIB

"Aku kurang menghargai kalau cewek nembak duluan," ungkap Ari saat menjadi bintang tamu di kanal YouTube Feni Rose seperti dikutip pada Jumat (2/6/2023).

Lifestyle | 23:30 WIB

Bupati Badung, I Nyoman Giri Prasta menegaskan para warga negara asing atau WNA serta wisatawan mancanegara di Bali untuk tunduk pada regulasi hukum yang berlaku di Indonesia

Bali | 23:05 WIB

Pihak Ari pun sempat mengatakan kalau ada orang ketiga di dalam rumah tangganya. Meskipun kemudian kabar tersebut dibantah oleh kuasa hukum Inge Anugrah.

Lifestyle | 22:46 WIB

"Aku bilang sama anak-anak mungkin memang mamah membutuhkan ini, membutuhkan untuk bebas dulu. Biarkan aja dia bebas, karena aku lihat biar dia bisa lebih menghargai sebetulnya apa yang dia sudah dapat," kata Ari

Lifestyle | 22:25 WIB

Cristiano Ronaldo absen pada pertandingan puncak di Liga Pro Saudi, dimana Al Nassr kontra Al Fateh di Stadion KSU di Riyadh, Arab Saudi.

Olahraga | 22:00 WIB

Ari Wibowo juga mengatakan bahwa sejatinya ia ingin melihat Inge bahagia. Ia tak ingin perempuan yang dinikahinya selama 17 tahun itu tidak merasa bahagia hidup bersamanya.

Lifestyle | 21:54 WIB

Kiper keturunan Indonesia-Italia Emil Audero Mulyadi dikabarkan memberi kode akan gabung timnas Indonesia.

Olahraga | 21:45 WIB

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo kena sindir usai pamerkan aktifitasnya di akun instagram

News | 21:30 WIB

Penjaga gawang Ernando Ari Sutaryadi menjadi satu-satunya pemain yang akan dilepas Persebaya Surabaya jelang pertandingan FIFA Matchday Bulan Juni

Olahraga | 21:15 WIB

Penyelenggara acara sebelumnya mengklaim 40 ribu tiket sudah ludes terjual.

Metropolitan | 04:05 WIB

"Soal itu alhamdulillah sekarang semua pihak sudah menyadari bahwa semuanya harus berkomunikasi dengan baik," kata Ida.

Metropolitan | 21:12 WIB

Saat kebakaran terjadi Tasya sedang berada di dalam rumah bersama sepupunya.

Metropolitan | 18:12 WIB

Dania mengaku dirinya sudah lama menjanda sehingga, putrinya tinggal di rumah sendirian saat ia pergi memulung.

Metropolitan | 17:24 WIB

Gatot menjelaskan, api bermula dari kebocoran tabung gas salah satu rumah kontrakan di lokasi.

Metropolitan | 17:16 WIB

Inge Anugrah dikabarkan telah diusir oleh kedua anaknya dari rumah Ari Wibowo.

Gosip | 06:45 WIB

Lucinta Luna nampak berkreasi dengan menggunakan filter Little Mermaid.

Gosip | 06:00 WIB

Kaka Slank mengaku melakukan implan rambut sebanyak kurang lebih 5 ribu helai.

Gosip | 02:02 WIB

Rizwan Fadilah pernah menolak tawaran endorse ratusan juta.

Gosip | 23:10 WIB

Inge Anugrah tak menampik dan membenarkan adanya orang ketiga dalam rumah tangganya.

Gosip | 22:12 WIB
Tampilkan lebih banyak