Persib Disanksi atas Spanduk Provokatif Bobotoh, Bagaimana dengan Panser Biru kala PSIS Kontra Arema FC?

Bobotoh dan Panser Biru adalah dua kelompok suporter Persib bandung dan PSIS Semarang yang meluapkan dukungannya melalui tulisan di sebuah spanduk namun menjadi petaka bagi Pangeran Biru

N. Karta
Minggu, 22 Januari 2023 | 05:57 WIB
Persib Disanksi atas Spanduk Provokatif Bobotoh, Bagaimana dengan Panser Biru kala PSIS Kontra Arema FC?
Supoter PSIS Semarang yang memadati tribun Stadion Jatidiri dalam laga kontra Arema FC (Instagram PSIS Semarang)

Suara DenpasarBobotoh dan Panser Biru adalah dua kelompok suporter klub sepakbola BRI Liga 1, Persib Bandung dan PSIS Semarang.

Suporter pun meluapkan berbagai cara untuk mendukung kesayangan dalam laga menghadapi para musuhnya.

Mulai membentangkan spanduk yang berisikan kalimat ucapan, hingga koreografi untuk menyemangatkan kesebelasan di lapangan.

Namun apa jadinya kala spanduk yang dibentangkan justru merugikan klub. Seperti yang dialami Persib Bandung.

Baca Juga:Panser Biru Penuhi Undangan, Carlos Fortes Gagal Wujudkan Permintaan Bos Yoyok Sukawi, Terkait Pemain Baru?

Klub berjuluk Pangeran Biru itu harus menanggung bebas denda karena ulah suporter yang menyelah pelemparan botol dan plastik berisi air serta penyalaan 2 buah flare serta smoke bomb.

Suporter persib juga kedapan membentangkan spanduk dengan kalimat yang dinilai provokatif dan diskriminatif.

Atas kejadian itu, Komisi Disiplin (Komdis) PSSI menjatuhkan sanksi berupa denda dengan total Rp120 juta.

Sementara itu, Suporter PSIS Semarang juga membentangkan spanduk kala Laskar Mahesa Jenar kontra Arema FC.

Aksi suporter itu pun diabadikan oleh PSIS Semarang dan diunggah di akun Instagram resmi klub.

Baca Juga:Bukan Kehendak Coach M Ridwan Coret Dewangga, Carlos Fortes & Marukawa Dapat Tugas Baru, Legenda PSIS Dipuji Fans

Namun spanduk yang dibentangkan oleh panser Biru dengan kalimat memberikan dukungan terhadap PSIS Semarang.

Seperti “Sopo Wae Musuhmu Dibantai” “Wis Kadung Tresno, Yoh Iso Yoh’, teriakan kami doa untukmu’ dll lainnya. 

“Terimakasih atas support-nya Panser Biru, Snex, dan seluruh yang hadir dalam pertandingan PSIS Semarang menghadapi Arema FC hari ini.” Tulis PSIS Semarang dalam instagram

“Berkat dukungan kalian kami dapat memenangkan pertandingan ini. Sampai bertemu dan berjuang bersama lagi di laga-laga selanjutnya, Semarang!!,” katanya lagi.

Dalam laga menyambut Arema FC di Stadion Jatidiri Semarang, Sabtu (21/1/2023) PSIS Semarang berhasil memenangkan laga dengan skor 1-0. *

Olahraga

Terkini

Menko Polhukam Mahfud MD beberkan pendapatnya terkait pesta demokrasi atau Pemilu di Indonesia. Ia menyebut, Pemilu pasti curang, tetapi ia tidak setuju adanya penundaan Pemilu.

News | 06:15 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, diundang oleh CEO MNC Grup, Hary Tanoesoedibjo dalam acara MNC Forum LXX (70) di Jakarta Concert Hall, INews Tower, Senin 29 Mei 2023.

News | 04:00 WIB

Menjelang Pilkada 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Situbondo, Jawa Timur akan menerima dana hibah sekitar Rp36 miliar

News | 22:56 WIB

Haji Faisal akhirnya membuka suara setelah anaknya, Fadly Faisal terus dituding menyembunyikan Rebecca Klopper.

Lifestyle | 21:59 WIB

Maxime Bouttier, aktor film Indonesia itu kini sedang hangat jadi perbincangan publik karena dikabarkan dekat dengan mantan kekasih Ariel NOAH, Luna Maya.

Lifestyle | 20:51 WIB

Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo secara resmi telah meluncurkan logo IKN (Ibu Kota Nusantara) di Istana Negara, Jakarta, Selasa, (30/5).

News | 20:45 WIB

Meski dimakan usia, Krisdayanti tetap terlihat cantik, awet muda, dan memiliki bodi aduhai. Adik Yuni Shara ini punya rahasia menjaga tubuhnya agar tetap tampil menarik.

Lifestyle | 20:34 WIB

Setelah Widiani dinyatakan dipidana dalam perkara pemalsuan dokumen administrasi kependudukan, Putu Antara

Bali | 20:14 WIB

Di hadapan awak media, Natasha Rizky nyaris menangis saat membeberkan bagaimana perlakuan Desta selama mengarungi bahtera rumah tangga bersamanya.

Lifestyle | 20:13 WIB

Million Manhoef dikabarkan menjadi pemain baru yang telah dinaturalisasi dan akan segera bergabung membela Timnas Indonesia.

Olahraga | 19:45 WIB

"Sudah ditetapkan sebagai tersangka penyebab kecelakaan."

Metropolitan | 00:25 WIB

Saat itu terduga pelaku Sukron masih sempat meminta maaf, dan mau bertanggung jawab.

Metropolitan | 18:58 WIB

Di area UI, Beam Rover beroperasi pada pukul 05.0023.00 WIB.

Metropolitan | 18:00 WIB

Dengan dibentuknya Satgas Terpadu Penilaian Gedung dan Nongedung, diharapkan kita dapat bersama-sama mengurangi risiko gempa bumi," ujar Heru.

Metropolitan | 17:13 WIB

"Jadi dimasukkan ke dalam kotak, terus diikat di dalam kotak, di dalam kardus dibawa menggunakan motor, dibuang di TKP kedua (kolong Tol)."

Metropolitan | 16:35 WIB

Suami Fitri Carlina dipercaya menjadi Captain pesawat di Omar, Timur Tengah.

Gosip | 06:45 WIB

Pacar Livy Renata yang orang Jepang, Tomo merupakan sahabat Jerome Polin.

Gosip | 06:30 WIB

Agensi angkat bicara mengenai akun Instagram Lee Seung Gi.

Gosip | 06:00 WIB

Pakaian yang ditampilkan Stella Ou Yang tidak melulu bermerek atau berharga mahal.

Gosip | 01:38 WIB

Indra Bekti dan Aldilla Jelita masih butuh waktu introspeksi diri sebelum membicarakan kemungkinan rujuk.

Gosip | 23:10 WIB
Tampilkan lebih banyak