Komentar Blak-blakan Bung Towel: Ada Pengurus PSSI yang Berkhianat

Pengamat sepak bola, Bung Towel menyebut bahwa ada pengurus PSSI yang berkhianat kepada Mochamad Iriawan (Iwan Bule).

Syaefi Z.A
Kamis, 29 Desember 2022 | 06:45 WIB
Komentar Blak-blakan Bung Towel: Ada Pengurus PSSI yang Berkhianat
Waduh, Bung Towel: Ada Pengurus PSSI yang Berkhianat ((Instagram Bung Towel))

Suara Denpasar -  Pengamat sepak bola, Bung Towel menyebut bahwa ada pengurus PSSI yang berkhianat kepada Mochamad Iriawan (Iwan Bule).

Dalam satu bulan terakhir, Iwan Bule selalu terlihat sendiri. Tak ada lagi bawahannya di PSSI yang mendampingi dalam pertemuan-pertemuan yang dilakukan Iwan Bule, termasuk saat memantau persiapan Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2022.

Selanjutnya, Bung Towel juga secara blak-blakan mengatakan bahwa ada manuver buruk yang dilakukan oleh Sekjen PSSI dan salah satu Exco PSSI.

“Saya mau sharing info A1 kepada teman-teman Gocek Bung Towel. Jadi pada saat Indonesia memulai kampanyenya di Piala AFF 23 Desember lalu, lawan Kamboja, di awal perjuangan Timnas Indonesia ternyata ada pengkhianatan, ada manuver busuk yang dilakukan oleh Sekjen PSSI dan salah satu Exco PSSI.” Ucap Bung Towel.

Baca Juga:Bursa Transfer BRI Liga 1: Resmi, Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Ernando Ari Sutaryadi, Bagaimana Nasib Rizky Ridho?

Bung towel juga mengatakan bahwa di hari yang sama Sekjen PSSI bersama salah satu Exco PSSI mengumpulkan voters tanpa sepengetahuan Ketua Umum PSSI.

“Di Hari yang sama, di FX Senayan, Sekjen PSSI bersama salah satu Exco mengumpulkan para voters tanpa diketahui ketua umumnya. Padahal, secara organisasi yang namanya sekjen itu pastilah dan haruslah orangnya ketua umum, tetapi, yang terjadi ada upaya menggembosi ketua umum oleh Sekjen dan Exco.

“Inilah yang mau saya ceritakan agar publik tahu betapa busuknya perilaku elit sepak bola kita.

“Apalagi akan ada Kongres Luar Biasa (KLB) diawan tahun atau kongres biasa,” tutur Bung Towel, dikutip Suara Denpasar dari Akun YouTube Gocek Bung Towel. (Rizal/*)

Baca Juga:Kiwil Diduga Kembali Poligami, Sang Istri Singgung Soal Takdir Hingga Keluarkan Kata Kasar

Olahraga

Terkini

Aktor muda Maxime Bouttier santer disebut-sebut sebagai calon suami Luna Maya.

Lifestyle | 11:00 WIB

Aktris Luna Maya sedang santer dikabarkan akan menikah dengan aktor Maxime Bouttier.

Lifestyle | 10:20 WIB

Aktris cantik Luna Maya dikabarkan akan segera menikah dengan Maxime Bouttier.

Lifestyle | 09:59 WIB

Kabar buruk bagi Sandy Walsh menjelang pertandingan FIFA Matchday antara Timnas Indonesia melawan Palestina dan Argentina pada 14 dan 19 Juni mendatang.

Olahraga | 08:00 WIB

Beredar kabar yang heboh di sosial media yang menyebutkan bahwa sriker Liverpool telah resmi merapat ke Persija Jakarta. Pemain yang dimaksud ialah Roberto Firmino.

Olahraga | 07:45 WIB

Persija Jakarta secara mengejutkan dikabarkan telah resmi menjalin kerja sama dengan satu pemain baru pada bursa transfer musim ini.

Olahraga | 07:33 WIB

Sandy Walsh dikabarkan terancam gagal debut karena mengalami cedera saat pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia.

Olahraga | 07:29 WIB

Ketua Umum PSSI Erick Thohir telah mendarat di Jerman, pada Rabu (7/6/2023) malam WIB untuk mencari dirtek baru pengganti Indra Sjafri.

Olahraga | 06:46 WIB

Inara Rusli ngaku ingin beli 'baju dinas', sebuah istilah untuk pakaian tertentu bagi wanita yang umumnya dipakai di dalam rumah atau kamar.

Lifestyle | 06:41 WIB

Kiper Persebaya Ernando Ari, kini dirinya semakin hangat jadi perbincangan publik belakangan ini.

Olahraga | 06:24 WIB

"Korban sempat melawan tetapi rekan pelaku datang untuk menghadapinya."

Metropolitan | 10:57 WIB

Perangkat lunak penunjang Jakarta Smart City ini disebut akan memiliki perbedaan dengan versi sebelumnya.

Metropolitan | 10:32 WIB

"Diduga tidak diberikan jalan, seorang sopir ambulans pukul sopir dump truk di Pademangan," tulis @lensa_berita_jakarta.

Metropolitan | 00:10 WIB

Korban sudah ditemui dan diarahkan untuk buat laporan, namun sampai sekarang belum datang untuk membuat laporan, kata Wahyudi.

Metropolitan | 19:52 WIB

Rencana pembukaan blokade trotoar di depan Kedubes AS disampaikan oleh Kepala Pusat Data dan Informasi Dinas Bina Marga DKI, Wiwik Wahyuni.

Metropolitan | 19:36 WIB

Mediasi antara Virgoun dan Inara dinyatakan gagal sehingga lanjut ke persidangan.

Gosip | 11:13 WIB

Artis Nikita Mirzani bereaksi usai sang anak, Laura Meizani Nasseru Arsy alias Lolly mohon-mohon agar dirinya membayar tagihan sekolahnya di Inggris.

Gosip | 10:51 WIB

Putri Ariani tidak hanya pandai menyanyi, tetapi juga memiliki suara yang sangat merdu ketika membaca Al-Quran braille.

Gosip | 10:38 WIB

Operasi pengangkatanselkanker payudara Nunung Srimulat di RS Medistra, Jakarta pada6 Juni2023 berjalan lancar.

Gosip | 10:32 WIB

Tasyi Athasyia diduga menahan gaji mantan karyawannya lantaran dinilai keluar secara tidak baik-baik.

Gosip | 10:15 WIB
Tampilkan lebih banyak